Kamis, 07 April 2016

Outdoor Activity "Outbound"

     Bertambah luasnya pengalaman hidup manusia, daya pikir, aspek mental seseorang menjadi tujuan dari suatu pendidikan, dan manusia dituntut untuk menguasainya.
     Kegiatan Alam Bebas (Outdoor Activity "Outbound" ) merupakan pengembangan diri terbaik bagi seseorang, mencangkup unsur - unsur :

  1. Tantangan ( baik fisik, mental maupun intelektual )
  2. Wawasan dan pengalaman baru
  3. Pengakuan jati diri internal ( dari dalam diri )
  4. Pencapaian kegembiraan dan kepuasan pribadi
     Totem Organizer mengakomodir program Outdoor Activity, Didukung Sumber Daya Manusia (SDM) berpengalaman, mutu yang sesuai dengan tujuannya.
     Untuk menjamin kenyamanan dan keamanan, fasilitas peralatan dan perlengkapan Outdoor Activity berstandar UIAA ( Union Internatinale des Association des d'Alpinisme ) : Basic Safety Regulation bagi kegiatan alam bebas serta seluruh tim Totem Organizer secara periodic terus melakukan pelatihan penyegaran tentang teknik aktivitas beresiko tinggi.

     Aktivitas yang diperoleh dalam Outdoor Activity :
  • Latihan di alam terbuka untuk menciptakan kebersamaan
  • Permainan yang mengandung pendidikan
  • Menciptakan kesulitan untuk dicoba diselesaikan
  • Menumbuh kembangkan perilaku yang potensial untuk menanggulangi kesulitan yang timbul
  • Memberikan pengalaman baru
     Manfaat yang diperoleh dalam Outdoor Activity :
  • Kepemimpinan Kelompok
  • Pengenalan Diri Sendiri
  • Kemandirian
  • Keterbukaan
  • Pengendalian Diri\
  • Disiplin Pribadi dan Kelompok
  • Komunikasi Efektif
  • Ulet, Gigih dan Pantang Menyerah
  • Kepedulian Sesama dan Lingkungan
  • Mendengar dan Memperhatikan Pendapat Pihak Lain
  • Kepekaan Terhadap Aspek Keselamatan ( safety awarenes )
     Produk dan Jasa yang Ditawarkan Totem Organizer :
  • Outbound Training
  • Setting Fasilitas Outbound
  • Jasa Petualangan
  • Kid's Army & Lifeskill for Student
  • Fun Games / Family Gathering
  • Paintball / War Games
  • Outdoor Consultant
  • Wisata Budaya
  • Rafting / Arung Jeram
  • Off Road
     Salam Hangat,
     Silahkan hubungi Marketing kami untuk info lebih lanjut, Terima Kasih


outbound bogor

0 komentar:

Posting Komentar